Jumat, 18 April 2014

Handycam DCR-PJ6VE

Sony berhasil menuai sukses untuk jajaran camcorder dengan proyektor. Terutama dengan hadirnya Sony Handycam DCR-PJ5 yang tahun lalu dirilis yang berhasil menyedot perhatian banyak pecinta gadget karena banderol harganya yang relatif terjangkau. Melanjutkan suksesornya tersebut, kini Sony meghadirkan generasi terbaru dari PJ5 yaitu Sony Handycam DCR-PJ6VE.
Konsep dan Desain
Untuk body Sony Handycam DCR-PJ6VE sekarang hadir dengan bodi berwarna hitam glossy yang tampil lebih trendy dibandingkan dengan bodi Sony Handycam DCR-PJ5 yang menggunakan bodi dengan lapisan dove. Dari segi dimensi keduanya sama. Ergonominya pun masih terasa sama, meski kecil handycam ini masih tetap nyaman dalam genggaman. Penempatan tombol-tombol navigasinya juga sangat baik dengan ukuran yang relatif besar. Untuk tombol merekam video ada di bagian belakang, tuas zoom dan tombol shutter untuk foto dibagian atas. Sementara di samping kirinya terdapat tombol iAuto untuk membantu pengambilan video dengan pengaturan otomatis dan tombol mode untuk berpindah dari modus video ke modus foto.
 Review Sony Handycam DCR PJ6VE review foto video camcorder foto video

Spesifikasi Sony DCR-PJ6 - 0.8 MP - Hitam

spesifikasi:

-Optical / Digital Zoom :60X Optical Zoom (70x Extended Zoom)
-Image Stabilisation: 'Electrical SteadyShot™ image stabilization
-LCD Screen Size & Type :6.7cm(2.7 type) Clear Photo LCD display (230K) Wide(16:9)
-Intelligent AutoPortrait/Backlight/Landscape/Spotlight/Night Scene/Macro-Media Storage Type :Memory Stick PRO Duo™ Memory Stick PRO Duo™ (High Speed) Memory Stick PRO Duo™ (Mark 2) Memory Stick PRO-HG Duo™ SD/SDHC/SDXC Memory Card(Class 2 or Higher)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar